Al-Qur’an adalah kitab suci kaum
Muslimin dan rujukan pertama dalam memahami Islam. Keimanan kepada al-Qur’an
merupakan salah satu rukun dari rukun iman yang enam. Selain itu, Al-Qur’an
juga petunjuk bagi umat manusia sekaligus penjelas dan pembeda antara yang hak
dan yang batil, antara yang baik dan yang buruk, serta yang benar dan yang
salah. Al-Qur’an adalah obat penawar dan rahmat bagi orang-orang yang beriman.
Sebaik-baik diantara kamu adalah
orang yang belajar al-Qur’an dan mengamalkannya.
Anak-anak adalah generasi penerus
bangsa, bahkan ada yang mengatakan bahwa anak-anak adalah agen of change (agen
perubahan). Maka dari itu, mari kita tumbuhkan dasar iman dan akhlak kepada
anak-anak kita sedari kecil dengan giat belajar ilmu-ilmu agama, belajar
membaca al-Qur’an. InsyaAllah dengan profesinya yang baik kelak, iman dan
akhlaknya akan membawa pada kehidupan yang lebih berkah.
Rasulullah saw bersabda.
إِذَا مَاتَ
الْإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَنْهُ عَمَلُهُ إِلَّا مِنْ ثَلَاثَةٍ إِلَّا مِنْ
صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ أَوْ عِلْمٍ يُنْتَفَعُ بِهِ أَوْ وَلَدٍ صَالِحٍ يَدْعُو لَهُ
"Apabila salah seorang manusia meninggal dunia, maka
terputuslah segala amalannya kecuali tiga perkara; sedekah jariyah, ilmu yang
bermanfa'at baginya dan anak shalih yang selalu mendoakannya." (HR.
Muslim)
Namun, untuk mempunyai anak yang shaleh harus melalui
pendidikan. Dan pendidikan yang terbaik adalah keluarga (orang tua). Jika orang
tua mendidik anaknya dengan baik, dan sesuai dengan ajaran al-Qur’an, pasti
anaknya akan menjadi anak yang taat dan berbakti.
Jika orang tua tidak sempat atau belum begitu memahami
al-Qur’an dengan baik, maka boleh memanggil guru mengaji datang ke rumah. Kami
menyediakan fasilitas guru panggilan mengaji al-Qur’an datang ke rumah. Tim kami
dipilih berdasarkan kapasitasnya di bidang agama, dan di ambil dari berbagai
kampus.
Selain mengajar membaca al-Qur’an buat anak-anak kami
juga menyediakan jasa bimbel mengaji al-Qur’an untuk dewasa.
Tempat kursus mengaji qur’an bersama kami mencakup
guru privat datang kerumah di Jakarta selatan, les privat mengaji di Jakarta
Barat, guru belajar mengaji al-Qur’an di Jakarta Timur, kursus mengaji iqra’ di
Jakarta Utara, les privat mengaji di Tangerang, cara cepat belajar alquran.
Dalam waktu dekat kami juga akan membuka jasa guru
mengaji al-Qur’an di luar pulau jawa, seperti Palembang, Lampung, Bengkulu,
Padang, Medan, Pekan baru, Aceh, Surabaya, Jogjakarta, Solo, dan lain-lain.
Jika bapak / ibu berminat silahkan hubungi nomor
kontak dibawah ini:
Call / Sms : 081311213879